Sukses

Wedangan, Mendidik Jujur Lewat Makanan

Apa itu wedangan? Kenapa kita bisa belajar jujur darinya?

Citizen6, Jakarta Ngomongin Solo dan Jogja, pasti nggak bisa lepas sama kata "Wedangan". Wedangan adalah salah satu spot kultur populer yang selalu mengundang rasa penasaran si perut lapar bin keroncongan.

Buat beberapa orang, mungkin terlihat biasa aja sih. Tapi buat mereka yang mendambakan ketenangan, kangen bisa makan di pinggir jalan dengan nyaman ditemani sejuk sepoi-sepoi dan makanan murah meriah mengenyangkan, wedangan bisa jadi sangat spesial.

Ceritanya...

Arti wedangan? Hmm, wedangan ini sebenernya bahasa gaul, yang berarti nongkrong sambil minum/cemil-cemil. 

Sebelum bahasa gaul tersebut marak, wedangan biasa dikenal dengan sebutan "Hik" atau angkring (dalam bahasa jawa berarti duduk santai). Yang lahirnya jaman-jaman dulu pasti hafal istilah ini :))

Sejarahnya, Hik di era dulu tuh merakyat banget. Warung sederhana khas pinggir jalanan ditemani lampu remang-remang. 

Ingin tahu cerita selengkapnya? Baca langsung di sini

Pengirim:

Banbanpret

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini