Sukses

Nelayan Palu Berhasil Tangkap Ikan Mola-mola Seberat 1 Ton

Seorang nelayan dari kampung Lere Kecamatan Palu Barat, Sulawesi Tengah berhasil menangkap Ikan Raksasa Jenis Mola - Mola

Liputan6.com, Jakarta Seorang nelayan dari kampung Lere Kecamatan Palu Barat, Sulawesi Tengah berhasil menangkap Ikan Raksasa Jenis Mola - Mola, Nelayan dari kampung lere tersebut berhasil menemukan Ikan Mola - mola dengan panjang 1,7 meter, lebar 1 meter dan memiliki berat 1 ton pada hari selasa 28/4/2015.

Agus nama nelayan yang berhasil menangkap ikan mola - mola raksasa ini awalnya mengaku sempat kaget dengan ikan berukuran besar ini yang melewati jalannya, awalnya ikan mola - mola ini masuk ke jala agus, bahkan agus mengaku sempat tertarik oleh ikan besar tersebut ketika masuk ke jala nya. namun beruntung para nelayan lainnya bergegas membantu menolongnya," Ucap Agus seperti yang di lansir oleh JPNN.

Selengkapnya

Pengirim:

Ditama
Twitter : @pijarifand

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini