Sukses

5 Tanda yang Kamu Rasakan Saat Ada Penampakan Pocong

Sosok hantu seperti pocong memang banyak ditakuti masyarakat Tanah Air.

Liputan6.com, Jakarta - Sosok hantu seperti pocong memang banyak ditakuti masyarakat Tanah Air. Bentuknya yang cukup menyeramkan ditambah dengan cerita-cerita misteri yang selalu dibicarakan tentu membuat orang Indonesia akan merinding kala melihat atau hanya mendengar namanya.

Tapi tahukah kamu jika kita akan bertemu hantu yang satu ini ada prosesnya terlebih dahulu. Sebelum memperlihatkan diri, biasanya pocong akan memberikan tanda-tanda khusus bagi orang-orang yang hendak ditakutinya.

Berikut lima tanda yang bisa dirasakan ketika ada penampakan pocong di sekitar kamu.

1. Ada bau busuk yang sangat menyengat

Jika secara tiba-tiba dalam ruangan kamu berbau minyak-minyak mistik yang sangat kuat dan seketika berubah menjadi bau busuk atau bau amis, kamu perlu waspada karena itu merupakan sinyal kuat bahwa ada pocong yang sudah sangat dekat di sekitar kamu. Biasanya jika sudah memberikan sinyal seperti ini, pocong akan memunculkan dirinya tepat di depan kamu.

Selengkapnya bisa kamu baca di sini.

(Ul)

Pengirim:

Ditama

 

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.