Sukses

Perbandingan Introvert dan Ekstrovert, Kamu yang Mana?

Setiap orang di dunia ini tentu memiliki kepribadian yang berbeda-beda, ada yang introvert dan ekstrovert.

Liputan6.com, Jakarta - Setiap orang di dunia ini tentu memiliki kepribadian yang berbeda-beda. Meski begitu, mereka masih bisa dibedakan menjadi dua jenis, yaitu introvert dan ekstrovert.

Orang yang mempunyai tipe kepribadian introvert biasanya terlihat pemalu. Hal ini dikarenakan mereka memproses sesuatu secara internal dan berpikir dahulu sebelum bicara. Sementara untuk ekstrovert adalah kebalikannya dari introvert.

Untuk mempermudah kamu membedakan antara introvert dan ekstrovert, kali ini kami akan memberikan ilustrasi singkatnya.

Dilansir Brigth Side, berikut 12 ilustrasi yang menggambarkan perbedaan antara orang introvert dan ekstrovert dalam melihat dunia. Berikut gambar-gambarnya:

Selengkapnya bisa kamu baca di sini.

(ul)

 

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini