Sukses

5 Nama Negara Kita Sebelum Bernama Indonesia

Setelah 69 tahun Indonesia merdeka ternyata masih banyak misteri dan sejarah yang belum terungkap ataupun hanya diketahui oleh sedikit orang

Citizen6, Jakarta Setelah 69 tahun Indonesia merdeka ternyata masih banyak misteri dan sejarah yang belum terungkap ataupun hanya diketahui oleh sedikit orang saja. Salah satunya adalah nama Indonesia, mungkin sampai saat ini masih banyak orang yang tidak mengetahui apa nama bangsa kita sebelum menjadi Indonesia ataupun siapa orang pertama yang mencetuskan nama Indonesia. Indonesia sendiri berasal dari kata Indo dan Neise (bahasa Yunani) yang mempunyai arti kepulauan Hindia.

Orang yang pertama kali menggunakan kata ini adalah James Richardson Logan (1869) dalam kumpulan karangannya yang berjudul The Indian Archipelago and Estern Asia yang terbit dalam Journal of the Asiatic Society of Bengal (1849-1859).

Ternyata sebelum bernama indonesia, negara kita memiliki 5 nama yang disematkan oleh bangsa asing. Penasaran ? yuk kita simak tulisan dibawah ini.

1. Hindia

Sebelum menjadi Indonesia ternyata negara kita sempat bernama Hindia, dimana nama tersebut menjadi terkenal setelah bangsa portugis yang pada saat itu dibawah pimpinan Vasco da Gamna mendapati pulau ini dengan cara menyusuri sungai Indus sekitar tahun 1498 Masehi.

Apa nama lainnya, Selengkapnya bisa dibaca di sini

Pengirim:
Ririn Sari

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

  • salah satu negara yang dilintasi dengan garis khatulistiwa. Negara ini memiliki Batik sebagai ikon budayanya.
    salah satu negara yang dilintasi dengan garis khatulistiwa. Negara ini memiliki Batik sebagai ikon budayanya.

    Indonesia

Video Terkini