Sukses

Cara Mudah Bikin Senjata Flashdisk Untuk Lawan Hacker

Adanya black hacker dan white hacker, membuat perang antara peretas kerap terjadi.

Liputan6.com, Jakarta - Hacker atau peretas bisa dibilang sebagai profesi IT yang sangat keren. Banyak orang berlomba-lomba menjadi hacker, mulai dengan menempuh jalur resmi menjadi white hacker hingga tidak resmi menjadi black hacker.

Adanya black hacker dan white hacker, membuat perang antara peretas kerap terjadi. Saat sudah berperang melawan peretas, kerap kali hard disk menjadi korban terlebih dahulu karena serangan virus. Mau tidak mau kita mengakses sistem operasi dan berbagai tool hacker melalui flashdisk. Cara mempersiapkannya, sebagai berikut...

Berikut cara membuat senjata flashdisk penangkal peretas.

  • Pertama-tama download sistem operasi "Kali Linux" sebagai berikut, jika sudah lakukan installasi seperti biasa ke flashdisk.
  • Jika sistem operasi sudah diinstall ke flashdisk, lanjutkan dengan mendownload "17 Tools White Hat Hacker" ke flashdisk. 
  • Ini dia yang paling penting. Supaya flashdisk nggak terserang oleh peretas, harus ditutup akses write
  • Kopi dan letakkan software "USB Drive Protector" yang baru saja kamu download ke flashdisk. Buka tanpa install, lalu klik "Create Dummy Files". Lanjutkan kembali dengan klik "USB Write Protection."

Selengkapnya bisa kamu baca di sini.

(ul)

 

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini.

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6.

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.